Tag: Parama Bhakti Budaya
DENPASAR, NusaBali - Koordinator Staf Khusus Presiden RI, Anak Agung Gde Ngurah Ari Dwipayana menerima Penghargaan Parama Bhakti Budaya dari Pemerintah Provinsi Bali. Piagam penghargaan tersebut diberikan oleh Pj Gubernur Bali Sang Made Mahendra Jaya pada Penutupan Kolaborasi Event (Bali Digifest, Festival Seni Bali Jani, Bulan Kebangsaan) di Ardha Candra, Taman Budaya Bali, Denpasar, Selasa (20/8) malam.
DENPASAR, NusaBali - Penjabat (Pj) Gubernur Bali, Sang Made Mahendra Jaya menutup gelaran Festival Seni Bali Jani (FSBJ) VI Tahun 2024 yang digelar serangkaian event kolaborasi Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bali di Panggung Terbuka Ardha Candra, Taman Budaya Provinsi Bali, Denpasar, Selasa (20/8) malam.
DENPASAR, NusaBali.com - Selain menutup Pesta Kesenian Bali (PKB) XLVI Tahun 2024, Dinas Kebudayaan Provinsi Bali juga mengumumkan para juara wimbakara (lomba) dan penerima penghargaan kebudayaan, Sabtu (13/7/2024) malam.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Jembrana 01 Nov 2024 802 Pendaftar PPPK, 799 Penuhi Syarat
-
-
Denpasar 01 Nov 2024 Denpasar Terendam Banjir
-
-
Badung 01 Nov 2024 Curi Tas, Pemuda Maroko Dideportasi
-
Buleleng 31 Oct 2024 Kasus Terbakarnya Lahan di Sumberklampok
Berita Foto
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Presiden Anyar, Ganti Foto
Hari Ekonomi Kreatif Nasional 2024
Nusa Ning Nusa
Orang Bali Tak Maju-maju?
JIKA ada yang ingin tahu dan mendalami, bagaimana orang-orang menghargai masa lalu, datanglah ke Bali.